Kunci Jawaban Brain Test – Selain brain out, game asah otak berikutnya yang tidak kalah seru untuk dimainkan yaitu game brain test. Tingkat kesulitan game ini tidak jauh berbeda dengan game brain out, serta sama-sama membutuhkan kecerdasan berfikir dan ketepatan analisa untuk bisa menjawab pertanyaan-pertanyaan di dalamnya.
Saat ini pengguna game brain test sudah sangat banyak dan berasal dari gamers di berbagai belahan dunia. Di Google Play Store sendiri, game asah otak yang satu ini sudah diunduh sebanyak 100 juta lebih dan mendapatkan 4 juta lebih ulasan pengguna.
Pertanyaan-pertanyaan yang diajukan dalam game brain test sebenarnya sederhana dan jawabannya pun sederhana. Hanya saja, butuh kecerdasan dan analisa yang tepat untuk menjawabnya.
Sebagai contoh, pertanyaan sederhana pada level 100 ‘Si Mpus mau terbang’. Nah, sekilas orang bingung untuk menjawabnya. Tapi setelah membaca kunci jawaban brain test level 100 tersebut, ternyata jawabannya sangat sederhana, yaitu kamu hanya perlu menaruh kucing di jungkat jungkit sebelah kanan, lalu dari atas jatuhkan besi ke kiri jungkat jungkit.
Kumpulan Kunci Jawaban Brain Test Level 1-42
Bagi sobat yang masih berada di level dasar dari game brain test karena kesulitan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang ada di dalamnya, gunakan saja kunci jawaban yang akan saya bagikan pada artikel kali ini.
Kunci Jawaban Brain Test Level 1-12
Jika sobat bingung mencari jawaban untuk semua pertanyaan pada level ini, maka gunakan saja kunci jawaban brain test level 1-12 di bawah ini :
Level 1
Pertanyaan: Mana yang paling besar?
Jawaban: Singa
Level 2
Pertanyaan: Bagaimana bunga ini bisa mekar?
Jawaban: Singkirkan saja semua awan hingga matahari terlihat.
Level 3
Pertanyaan: Masukan gajah ke kulkas.
Jawaban: Klik saja pintu kulkas, lalu masukan Gajah dan tutup pintu.
Level 4
Pertanyaan: Mana yang terdekat ke kita?
Jawaban: Bulan.
Level 5
Pertanyaan: Ada berapa potongan pizza?
Jawaban: 9
Level 6
Pertanyaan: Pembalap di posisi 2 sukses disalip. Sekarang aku di posisi berapa?
Jawaban: 2
Level 7
Pertanyaan: Geser ke kiri untuk membuka.
Jawaban: Geser saja anak panah ke kiri keluar dari kotak.
Level 8
Pertanyaan: Kasihan si kucing lapar. Kasih makan dong.
Jawaban: Arahkan saja makanan ke kata “kucing” pada kalimat pertanyaan.
Level 9
Pertanyaan: Dimana bola hijau?
Jawaban: Gabungkan saja warna biru dan kuning, akan menghasilkan hijau.
Level 10
Pertanyaan: Apa yang salah dengan gambar ini?
Jawaban: Klik saja tangan badut yang memiliki 6 jari di satu tangan.
Level 11
Pertanyaan: Mana yang terpanjang?
Jawaban: Februari
Level 12
Pertanyaan: Tangkap apel yang jatih!
Jawaban: Klik saja apel yang keluar dari atas saja.
Kunci Jawaban Brain Test Level 13-20
Jika sobat bingung mencari jawaban untuk semua pertanyaan pada level ini, maka gunakan saja kunci jawaban brain test level 13-20 di bawah ini :
Level 13
Pertanyaan: Mpus mau melompat ke seberang.
Jawaban: Ambil saja jamur yang terletak di seberang lalu berikan ke kucing sehingga menjadi besar. kemudian klik lompat.
Level 14
Pertanyaan: Matikan dong! Bahaya!
Jawaban: Klik saja tombol merah ( on/off ) pada kettel.
Level 15
Pertanyaan: 4+5×5-2=
Jawaban: 27
Level 16
Pertanyaan: Ketuk berdasarkan urutannya: 1, 49, 80, 5,7,11, 101
Jawaban: Saat menekan angkat, maka pertanyaan diatas akan hilang. Ingat saja urutannya, jika lupa sobat bisa melihat soal di sini sesuai urutan.
Level 17
Pertanyaan: Angka berapa yang tersembunyi? 5 – 15 – 25 – – 100
Jawaban: Geser saja batu tersebut, niscaya sobat akan menemukan jawabannya yaitu 40.
Level 18
Pertanyaan: Berapa bulan yang memiliki 28 hari?
Jawaban: 12 bulan. Sebab, semua bulan lebih dari 28 hari.
Level 19
Pertanyaan: Selamatkan anak ini!
Jawaban: Geser saja sekop ke gundukan tanah, lalu temukan tulang. Setelah itu berikan tulang tadi ke anjing.
Level 20
Pertanyaan: Dimana kambing hitam?
Jawaban: Seret kata “hitam” dari pertanyaan dan berikan ke salah satu kambing.
Kunci Jawaban Brain Test Level 21-30
Jika sobat bingung mencari jawaban untuk semua pertanyaan pada level ini, maka gunakan saja kunci jawaban brain test level 21-30 di bawah ini :
Level 21
Pertanyaan: Apa huruf terakhir pada alfabet?
Jawaban: huruf “T”
Level 22
Pertanyaan: Ada tamu tak diundang!
Jawaban: Ada tikus diantara para kucing yang terletak seperti pada gambar dibawah ini.
Level 23
Pertanyaan: Ayo tolong wanita itu!
Jawaban: Geser awan menjadi satu hingga mengeluarkan petir.
Level 24
Pertanyaan: Tangkap tikusnya!
Jawaban: Arahkan kucing tersebut melalui luar labirin untuk menangkap tikus.
Level 25
Pertanyaan: Si Mpus lapar lagi. Ada makanan nggak?
Jawaban: Arahkan saja makanan kaleng diatas kompor, lalu nyalakan kompor tersebut hingga tikus keluar.
Level 26
Pertanyaan: Tugasmu membuat mereka jatuh cinta.
Jawaban: Klik dan tahan cincin tersebut, setelah itu gosokan ke balon agar balon tersebut meletus.
Level 27
Pertanyaan: Angka dadu yang keluar jelek! Bantu dong.
Jawaban: Goyangkan saja ponselmu untuk mengubah dadu.
Level 28
Pertanyaan: Mana ya anak-anak sapi?
Jawaban: Arahkan saja sapi coklat ke sapi putih untuk berkeluarga, nantinya akan memiliki 4 anak sapi. Klik semua anak sapi.
Level 29
Pertanyaan: Mana kucing di sebelah kanan?
Jawaban: Geser saja layar ke kanan maka akan menemukan 1 kucing lagi.
Level 30
Pertanyaan: Tunjukkan perbedaan keduanya.
Jawaban: 0, Karena tidak ada perbedaanya.
Kunci Jawaban Brain Test Level 31-38
Jika sobat bingung mencari jawaban untuk semua pertanyaan pada level ini, maka gunakan saja kunci jawaban brain test level 31 hingga kunci jawaban brain test level 38 di bawah ini :
Level 31
Pertanyaan: Ada berapa lubang pada baju?
Jawaban: 8
Level 32
Pertanyaan: 2+3=6, 5+6=30, 2+1=2, 3+8=?
Jawaban: 11
Level 33
Pertanyaan: Tolong bantu mobil melewati jembatan ini.
Jawaban: Letakkan 1 jarimu di retakan jembatan dan tahan. Kemudian ketuk mobil itu dengan jari lainnya agar berjalan.
Level 34
Pertanyaan: Dia mesti ke mobil untuk kabur, tapi zombi menghalanginya.
Jawaban: Gerakan orang itu agar zombi mulai mengejarnya dan menjauhi mobil itu, kemudian arahkan orang itu ke mobil.
Level 35
Pertanyaan: Botol sodanya susah dibuka nih.
Jawaban: Kocok ponsel kamu agar sodanya menguap.
Level 36
Pertanyaan: Mana si kucing diatas teks ini?
Jawaban: Geser pertanyaan tersebut dan letakkan dibawah kucing.
Level 37
Pertanyaan: 9, 1, ?
Jawaban: 4
Level 38
Pertanyaan: Gelap banget kucingku nggak kelihatan!
Jawaban: Geser gambar lampu yang diatas ke tengah layar agar terang.
Baca Juga : Inilah Daftar kunci jawaban brain out level 11 – 16
Kunci Jawaban Brain Test Level 39-42
Jika sobat bingung mencari jawaban untuk semua pertanyaan pada level ini, maka gunakan saja kunci jawaban brain test level 39 hingga kunci jawaban brain test level 42 di bawah ini :
Level 39
Pertanyaan: Ayo finis sebelum waktu habis!
Jawaban: Coba ketuk berkali kali jam waktu sampai pecah, setelah itu ketuk mobil tersebut.
Level 40
Pertanyaan: Para tamu sudah hampir tiba! Cepat siap-siap!
Jawaban: Gosok saja botol anggur yang masih kotor hingga bersih.
Level 41
Pertanyaan: Kelinciku dimana?
Jawaban: Gabungkan saja semua sayur tersebut menjadi bentuk wajah kelinci. Setelah itu tinggal letakkan 2 wortel merah sebagai telinga, kubis pada matanya, wortel putih sebagai hidung di bawah mata.
Level 42
Pertanyaan: Berapa angka terbesar?
Jawaban: 999
Akhir Kata
Demikianlah kunci jawaban brain test level 1-42 yang bisa saya bagikan pada postingan kali ini. Semoga bermanfaat khususnya yang lagi membutuhkan knci jawaban tersebut. Sampai ketemu pada kunci jawaban brain test selanjutnya.