Cara Cek Grammar Bahasa Inggris Online Gratis

Indra Maulana

No comments
Cek Grammar Online

Sobat sedang menulis bahasa inggris namun khawatir salah grammar atau tata bahasanya? Jika iya, pas banget artikel ini akan mengulas cara cek grammar bahasa Inggris online gratis!

Bahasa Inggris saat ini sangat dibutuhkan dan diperlukan dalam beberapa hal, seperti urusan pekerjaan, urusan sekolah, urusan kuliah, urusan bisnis, dan sebagainya. Sebagai masyarakat modern, bahasa inggris menjadi hal yang lumrah dalam kehidupan sehari-hari. Bahasa inggris sendiri sama seperti bahasa Indonesia dan bahasa lainnya, yaitu memiliki struktur kalimat yang dalam bahasa inggris di sebut grammar. Yup, grammar memang menjadi tantangan bagi setiap orang yang ingin belajar bahasa inggris, tapi grammar lah hal yang sangat penting yang harus dikuasai.

Pasti banyak diantara sobat yang masih ragu-ragu terhadap grammar yang sobat tulis atau sampaikan, nah untuk mengatasi ke khawatiran itu, yuk sobat cek grammar sobat secara online dan gratis! Bagaimana caranya?

Cek Grammar Bahasa Inggris Online (Free)

  • Pertama, silahkan sobat buka browser di handphone atau laptop sobat.
  • Nantinya sobat akan masuk ke halaman seperti ini.
Cara Cek Grammar Bahasa Inggris Online Gratis
  • Pada halaman ini, Sobat bisa menulis atau copy paste tulisan sobat yang sobat ingin cek grammarnya sudah benar atau belum.
  • Nah disini kami coba menulis grammar yang salah, mari kita cek bagian mana yang akan di koreksi.
Cek Grammar Bahasa Inggris Online Gratis
  • Yup benar saja, disini di koreksi tentang huruf “i” yang tidak kapital, dan kurangnya “was” setelah “I” karena berbentuk past tense.
Cek Grammar Bahasa Inggris Online Gratis
  • Dan ini adalah kalimat benarnya.
Cek Grammar Bahasa Inggris Online Gratis
  • Disini kami akan beri contoh lagi, kami akan menulis grammar yang salah lagi.
Cek Grammar Bahasa Inggris Online Gratis
  • Dan yup, becorrect akan mengoreksi lagi.
Cek Grammar Bahasa Inggris Online Gratis
  • Selesai!

Sangat mudah bukan?

Becorrect sendiri berbeda dengan situs cek grammar lainnya, yaitu menyediakan secara gratis. Di becorrect sendiri, sobat bisa menulis teks yang panjang untuk di cek grammarnya.

Baca Juga : 6 Aplikasi Android Belajar Bahasa Inggris Terbaik Untuk Pemula Agar Cepat Mahir [Bisa Offline]

Akhir Kata

Pembahasan diatas adalah cara cek grammar online dengan mudah yang bisa sobat ikuti, silahkan sobat ikuti langkah-langkahnya ya! Selamat mencoba! ?

Ikuti Kami untuk Update Terbaru!

📢 Follow di WhatsApp 📰 Ikuti di Google News

Indra Maulana

Spesialisasinya pada Android dan aplikasi mobile telah membantu banyak pengguna dalam memahami dan memaksimalkan penggunaan teknologi ini dalam kehidupan sehari-hari. Dengan gaya penulisan yang informatif dan mudah dimengerti, Indra telah menjadi referensi bagi banyak orang yang mencari informasi tentang Android dan aplikasi mobile.

Bagikan:

Related Post

Leave a Comment

Dapatkan Update Terbaru Langsung! OK No thanks